Rabu, 22 Desember 2010

Akhirnya FB (fun Bike ) Lagi



Setelah sekian lama menunggu, datang juga fun bike di Purwakarta. Rencananya minggu nanti tanggal 26 Desember 2010 ,akan ada lagi sepeda gembira. Sepeda gembira ini di sponsori oleh Sentosa Bike dan Sentosa Motor Purwakarta. Harga Tiket hanya 30 ribu dapat kaos dan ada door prize. Saya berharap fun bike ini jadi penyemangat para pihak untuk sering sering mengadakan fun bike di Purwakarta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar